Wednesday 31 July 2013

Cara Memasang Gadget whos.amung.us

Leave a Comment


Cara Measang Gadget whos.amung.us  ~ Anda akan melihat sebuah gadget yang ada di sebelah kiri blog saya ada sebuah gadget melayang  yang bergambarkan orang dengan angka di sampingnya.

Angka disampinnya itu adalah angka yang menunjukkan seberapa orang yang sedang online di blog kita. Jadi fungsi dari gadget  whos.amung.us adalah menghitung berapa orang yang online di blog kita . bagi anda yang ingin memasang widget ini blog anda anda harus mengikuti cara di bawah ini .

Gadget  whos.amung.us memiliki banyak pilihan gadget diantaranya gadget melayang seperti yang ada di blog saya, adalah pula gadget mini yang bisa kita pasang juga di blog kita.

Cara memasang:

1. Anda masuk di sini untuk memilih jenis gadget yang anda inginkan .
2. Barikut ini adalah jenis-jenis widget:

  • The classic widget : adalah widget yang bisa anda pasang di mana saja
  • The colored widget : widget sama dengan widget di atas namun kita bisa menentukan sendiri warnanya
  • The small widget.: adalah widget kecil yang bisa kita pasang di mana saja
  • The tab widget.: adalah widget yang mirip seperti widget yang saya punya, silahkan anda pilih di mana letak gadget nya .
  • The map widget.: adlah widget yang menunjukkan peta di mana saja ada orang online   


    3. Copy kode yang tertera

    4. Masuk ke tata letak --> tambah gadget --> HTML/ java scrip.
    5 pastekan kode tadi
    6. simpan 
    7. lihat hasilnya 

    SELESAI

    1
    2
    3
    4
    5
    6
    <script id="_wauacm">var _wau = _wau || [];
    _wau.push(["map", "g3wn8309b6bg", "acm", "420", "210", "natural", "star-blue"]);
    (function() {var s=document.createElement("script"); s.async=true;
    document.getElementsByTagName("head")[0].appendChild(s);
    })();</script>
    420px × 210px
     

Creatif By : Unknown | Diandiki Blogspot

Terimah Kasih telah membaca artikelCara Memasang Gadget whos.amung.us. Yang ditulis oleh Unknown .Pada hari Wednesday 31 July 2013. Jika anda ingin sebarluaskan artikel ini, mohon sertakan sumber link asli. Kritik dan saran dapat anda sampaikan di sini, Atas perhatiannya kami ucapkan Terimakasih :)

:: Get this widget ! ::

0 komentar:

Post a Comment

PERHATIKAN, Sebelum berkomentar :

1. Dilarang berkomentar tentang SPAM
2. Dilarang berkomentar tentang SARA
3. Dilarang Memasang Back Link di komentar

Selamat Berkomentar :)

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...